Selasa, 05 April 2011

macam-macam web science

Pada perkembangannya dunia pendidikan jika ditinjau lebih lanjut saling bersinggungan. Tidak dipungkiri lagi dunia teknologi sekarang ini telah mempengaruhi kehidupan kita. Dari mulai jaringan sosial yang biasa kita gunakan sampai persinggungan bidang sains dengan teknologi.
 web science dibagi menjadi dua bagian, yaitu : Web Engineering dan Artificial Intelligence. Masing-masing dijabarkan sebagai berikut:
  1. Web Engineering yaitu:
    1. Mathematics : persinggungan bidang teknologi dengan matematika
    2. Psychology : persinggungan bidang teknologi dengan pisikolog
    3. Biology : mempelajari evolusi manusia dengan ilmu bologi
    4. Sociology : mempelajari sosialisasi manusia dalam pekembangannya
    5. Ecology : mempelajari dynamic populasi yang berkembang
  2. Artificial Intelligence yaitu:
    1. Economics : mempelajari dalam usaha mikro dan macro
    2. Law : bertugas melawan yang berbeda jalan dalam arti kata menyimpang dari peraturan.
    3. Socio-cultural : mempelajari perkembangan gaya hidup
    4. Media : memeberi informasi untuk publik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar